Search

Akhirnya Kejadian! Harga Emas di Pegadaian Berguguran - CNBC Indonesia

Jakarta, CNBC Indonesia - Harga emas acuan dan batangan di Pegadaian mengalami penurunan pada perdagangan Kamis (28/10). Penurunannya bahkan cukup tajam, tidak ada satu pun yang selamat. Tanda-tanda emas di Pegadaian akan berguguran sudah terlihat sejak Selasa lalu, saat emas dunia ambrol 0,82%.

Pergerakan harga emas dunia biasanya memang mempengaruhi harga emas di Pegadaian 2 hari setelahnya.

Melansir data dari situs resmi Pegadaian, harga jual emas acuan hari ini turun 0,46% ke Rp 857.000/gram, begitu juga dengan harga beli turun ke Rp 831.000/gram.


Sementara itu untuk emas batangan, emas UBS hari ini penurunannya paling tajam. Emas ini tersedia mulai satuan 0,5 gram hingga 1.000 gram, dengan penurunan 0,87% hingga 1,02%.

Satuan Harga UBS Perubahan Emas UBS (Rp) Perubahan Emas UBS (%)
0.5 Rp486.000 -Rp5.000 -1,02%
1.0 Rp912.000 -Rp8.000 -0,87%
1.06
1.5
2.0 Rp1.809.000 -Rp16.000 -0,88%
2.5
2.13
3.0
4.0
4.25
5.0 Rp4.468.000 -Rp41.000 -0,91%
8.0
10.0 Rp8.888.000 -Rp82.000 -0,91%
20.0
25.0 Rp22.175.000 -Rp206.000 -0,92%
50.0 Rp44.259.000 -Rp410.000 -0,92%
100.0 Rp88.484.000 -Rp818.000 -0,92%
250.0 Rp221.141.000 -Rp2.046.000 -0,92%
500.0 Rp441.761.000 -Rp4.086.000 -0,92%
1000.0 Rp882.568.000 -Rp8.163.000 -0,92%

Di urutan kedua terburuk ada emas Antam retro. Tersedia mulai satuan 0,5 gram hingga 100 gram, emas batangan ini turun sekitar 0,81% hingga 0,92%.

Antam retro merupakan emas batangan kemasan lama dimana emas dan sertifikatnya terpisah. Emas Antam retro terakhir kali diproduksi pada tahun 2018.

Satuan Harga Antam Retro Perubahan Emas Retro (Rp) Perubahan Emas Retro (%)
0.5 Rp488.000 -Rp4.000 -0,81%
1.0 Rp914.000 -Rp8.000 -0,87%
1.06
1.5
2.0 Rp1.809.000 -Rp16.000 -0,88%
2.5
2.13
3.0 Rp2.686.000 -Rp25.000 -0,92%
4.0
4.25
5.0 Rp4.463.000 -Rp41.000 -0,91%
8.0
10.0 Rp8.871.000 -Rp82.000 -0,92%
20.0
25.0 Rp22.050.000 -Rp204.000 -0,92%
50.0 Rp44.021.000 -Rp407.000 -0,92%
100.0 Rp87.962.000 -Rp814.000 -0,92%

Kemudian Antam jenis standar mengalami penurunan 0,53% hingga 0,58%. Pegadaian menjual emas Antam standar mulai satuan 2 gram hingga 1.000 gram.

Satuan Harga Antam Perubahan (Rp) Perubahan (%)
0.5
1.0
1.06
1.5
2.0 Rp1.879.000 -Rp10.000 -0,53%
2.5
2.13
3.0 Rp2.793.000 -Rp16.000 -0,6%
4.0
4.25
5.0 Rp4.619.000 -Rp27.000 -0,58%
8.0
10.0 Rp9.179.000 -Rp52.000 -0,57%
20.0
25.0 Rp22.817.000 -Rp130.000 -0,57%
50.0 Rp45.550.000 -Rp259.000 -0,57%
100.0 Rp91.019.000 -Rp519.000 -0,57%
250.0 Rp227.272.000 -Rp1.299.000 -0,57%
500.0 Rp454.324.000 -Rp2.598.000 -0,57%
1000.0 Rp903.410.000 -Rp5.195.000 -0,57%


Terakhir, emas Antam batik, yang paling mahal tetapi penurunannya paling kecil hari ini.

Satuan Harga Antam Batik Perubahan Emas Batik (Rp) Perubahan Emas Batik (%)
0.5 Rp608.000 -Rp2.000 -0,33%
1.0 Rp1.122.000 -Rp5.000 -0,44%
1.06
1.5
2.0
2.5
2.13
3.0
4.0
4.25
5.0
8.0 Rp8.470.000 -Rp41.000 -0,48%

[Gambas:Video CNBC]

(pap/pap)

Adblock test (Why?)


https://news.google.com/__i/rss/rd/articles/CBMidmh0dHBzOi8vd3d3LmNuYmNpbmRvbmVzaWEuY29tL2ludmVzdG1lbnQvMjAyMTEwMjgwOTQ0NTktMjEtMjg3MTM3L2FraGlybnlhLWtlamFkaWFuLWhhcmdhLWVtYXMtZGktcGVnYWRhaWFuLWJlcmd1Z3VyYW7SAXpodHRwczovL3d3dy5jbmJjaW5kb25lc2lhLmNvbS9pbnZlc3RtZW50LzIwMjExMDI4MDk0NDU5LTIxLTI4NzEzNy9ha2hpcm55YS1rZWphZGlhbi1oYXJnYS1lbWFzLWRpLXBlZ2FkYWlhbi1iZXJndWd1cmFuL2FtcA?oc=5

2021-10-28 03:20:14Z
52783034320464

Bagikan Berita Ini

0 Response to "Akhirnya Kejadian! Harga Emas di Pegadaian Berguguran - CNBC Indonesia"

Post a Comment

Powered by Blogger.