Search

10 Perusahaan Tempat Kerja Terbaik di Dunia

CEO: Dieter Zetsche

Berdiri sejak: 1886

Sebelum BMW berdiri, sudah ada yang namanya Daimler. Perusahaan otomotif ini berada di balik Mercedes-Benz Cars, Daimler Trucks, Mercedes-Benz Vans, Daimler Buses dan Daimler Financial Services.

Berdasarkan daftar Forbes, Daimler adalah perusahaan terbaik di dunia dari sektor otomotif. Lokasi markas Daimler berada di Stuttgart, tidak jauh dari München. Jumlah pegawainya saat ini adalah 289.321.

Let's block ads! (Why?)

https://www.liputan6.com/bisnis/read/3675256/10-perusahaan-tempat-kerja-terbaik-di-dunia

Bagikan Berita Ini

Related Posts :

0 Response to "10 Perusahaan Tempat Kerja Terbaik di Dunia"

Post a Comment

Powered by Blogger.