7. Munich International Airport - Jerman
8. Heathrow Airport (London) - Inggris
9. Narita International Airport (Tokyo) - Jepang
10. Zurich Airport - Swiss
Khusus di Amerika Serikat, bandara terbaik jatuh ke Denver International Airport yang menempati urutan 32.
Daftar bandara terbaik hasil riset Skytrax juga menilai kesempurnaan suatu bandara dari aspek lain. Misalnya, Tokyo Haneda mendapat peringkat bandara terbersih di dunia.
Heathrow mendapat peringkat terminal bandara terbaik di dunia. Sementara Guangzhou Baiyun International Airport di China menjadi bandara dengan perkembangan terbaik di dunia.
Kemenangan Singapura atas bandara Changi beriringan dengan peluncuran bandara Jewel Changi. Bandara yang akan diluncurkan bulan depan ini memiliki suasana bandara modern digabungkan dengan taman, atraksi, hotel, fasilitas penerbangan serta 300 toko dan rumah makan.
https://www.liputan6.com/bisnis/read/3929098/inilah-10-bandara-terbaik-di-duniaBagikan Berita Ini
0 Response to "Inilah 10 Bandara Terbaik di Dunia"
Post a Comment