Search

Top 3: Penampakan Kereta Api di Myanmar, Keren Mana Dibanding RI?

Liputan6.com, Jakarta - Myanmar merupakan salah satu negara di ASEAN yang tengah berkembang dan terus membangun. Salah satu yang jadi perhatian negara ini adalah sektor transportasi perkeretaapian.

Kali ini Liputan6.com berkesempatan mengunjungi pabrik perawatan kereta api (Balai Yasa) milik Myanmar Railways di Mandalay, Myanmar.

Di lokasi inilah, semua jenis kerta api menjalani perawatan dan pengembangan. Mulai dari kereta penumpang hingga barang.

Di Myannar terdapat dua kelas layanan kereta untuk penumpang yaitu upper class (Eksekutif) dan ordinary class (Ekonomi).

Untuk upper class, Myanmar Railways mengoperasikan gerbong dengan kapasitas tak lebih dari 30 penumpang. Sedangkan untuk ekonomi, setiap gerbong memiliki kapasitas 60 penumpang.

Informasi seputar penampakan kereta api di Myanmar menjadi artikel paling bikin penasaran pembaca.

Lengkapnya, berikut 3 artikel terpopuler di kanal bisnis Liputan6.com:

1. Tengok Penampakan Kereta Api di Myanmar, Keren Mana Dibandingkan RI?

Seperti di Indonesia, kelas ekonomi kereta api di Myanmar memiliki desain tempat duduk saling berhadapan. Hanya saja, kursi yang digunakan berbahan dari fiber tanpa busa.

Tak hanya itu, kelas ekonomi di Myanmar tak memiliki fasilitas charging point dan belum memiliki pendingin ruangan (air conditioner/AC). Selengkapnya baca di sini!

Let's block ads! (Why?)

https://www.liputan6.com/bisnis/read/3794418/top-3-penampakan-kereta-api-di-myanmar-keren-mana-dibanding-ri

Bagikan Berita Ini

0 Response to "Top 3: Penampakan Kereta Api di Myanmar, Keren Mana Dibanding RI?"

Post a Comment

Powered by Blogger.