"Pak Tiko [sapaan Kartika] saya ganti BRI karena setelah dipikir Pak Tiko kan bekas Mandiri. Karena BRI kan mikro, gimana BRI sinergi dengan UKM pembiayaan lainnya agar lebih efisien misal Mekar. Salah satunya BRI dengan network-nya," kata Erick, saat berbincang dengan media, Jumat (21/2/2020).
Pada Selasa (18/2/2020) dalam Rapat Umum Pemegang Saham Tahunan (RUPST) BRI menyetujui perubahan susunan pengurus perusahaan baik komisaris maupun direksi.
Dalam RUPST tersebut, disetujui pemberhentian Andrinof Chaniago sebagai Komisaris Utama dan mengangkat Kartika Wirjoatmodjo sebagai Komisaris Utama.
Kartika diangkat menjadi Komut Mandiri pada RUPSLB yang diselenggarakan pada awal Desember 2019. Sementara Andrinof Chaniago digeser menjadi Wakil Komisaris/Komisaris Independen Bank Mandiri.
(hps/hps)https://news.google.com/__i/rss/rd/articles/CBMidmh0dHBzOi8vd3d3LmNuYmNpbmRvbmVzaWEuY29tL21hcmtldC8yMDIwMDIyMTE3Mjk0NS0xNy0xMzk2ODEvaW5pLWFsYXNhbi1lcmljay1nZXNlci1rYXJ0aWthLWRhcmkta29tdXQtbWFuZGlyaS1rZS1icmnSAQA?oc=5
2020-02-21 11:08:05Z
52782050216074
Bagikan Berita Ini
0 Response to "Ini Alasan Erick Geser Kartika dari Komut Mandiri ke BRI - CNBC Indonesia"
Post a Comment