Membuat orang lain tertarik dengan konten Instagram Anda merupakan suatu tantangan yang tak mudah. Untuk meningkatkan pembelian, Anda tidak bisa lagi memiliki konten yang biasa-biasa saja.
Oleh karena itu, penting untuk memperkerjakan fotografer atau editor paruh waktu (part time) yang bisa membantu gambar-gambar Anda terlihat atraktif, sesuai dengan citra merek, dan profesional.
2. Buat caption yang tidak biasa
Keterangan foto atau caption pada unggahan di Instagram seringkali dilihat sebagai tambahan. Namun, keterangan foto juga bisa menjadi strategi menarik pelanggan. Baik itu humor, kata-kata indah, atau edukasi, pastikan caption unggahan Anda autentik, memikat, dan sesuai brand.
Menggunakan bahasa yang sesuai dengan target audiens Anda kemungkinan besar akan meningkatkan jumlah like, comment, dan share atau bahkan jumlah klik pada tag unggahan Anda untuk membeli produk yang dijual.
https://www.liputan6.com/bisnis/read/3654470/hasilkan-uang-lewat-instagram-lewat-5-cara-iniBagikan Berita Ini
0 Response to "Hasilkan Uang Lewat Instagram Lewat 5 Cara Ini"
Post a Comment