Search

Tak Ada Diskon Lagi, Ini Rincian Tarif Normal MRT Jakarta

Adapun daftar atau rincian tarif yang ditetapkan untuk rute MRT Jakarta fase I Lebak Bulus hingga Bundaran HI adalah sebagai berikut:

- Lebak Bulus - Fatmawati Rp 4.000

- Lebak Bulus - Cipete Rp 5.000

- Lebak Bulus - Haji Nawi Rp 6.000

- Lebak Bulus - Blok A Rp 7.000

- Lebak Bulus - Blok M Rp 8.000

- Lebak Bulus - ASEAN Rp 9.000

- Lebak Bulus - Senayan Rp 10.000

- Lebak Bulus - Istora Senayan Rp 11.000

- Lebak Bulus - Bendungan Hilir Rp 12.000

- Lebak Bulus - Setia Budi Astra Rp 13.000

- Lebak Bulus - Dukuh Atas BNI Rp 14.000

- Lebak Bulus - Bundaran HI Rp 14.000

Untuk melakukan pembayaran perjalanan MRT Jakarta, masyarakat dapat menggunakan kartu Jelajah Single Trip, Kartu JakLingko dan Uang Elektronik dari Bank Mandiri, BNI, BRI, BCA dan Bank DKI.

Let's block ads! (Why?)

https://www.liputan6.com/bisnis/read/3964021/tak-ada-diskon-lagi-ini-rincian-tarif-normal-mrt-jakarta

Bagikan Berita Ini

Related Posts :

0 Response to "Tak Ada Diskon Lagi, Ini Rincian Tarif Normal MRT Jakarta"

Post a Comment

Powered by Blogger.