Berada di peringkat 150, terdapat nama pendiri Go-Jek: Nadiem Makarim (33). Total kekayaan Nadiem ditaksir mencapai USD 100 juta atau sekitar Rp 1,4 triliun.
Nadiem adalah lulusan dari dua kampus Ivy League, yakni Universitas Brown dan Sekolah Bisnis Harvard. Di Brown, ia mengambil S1 jurusan Hubungan Internasional.
Setelah berhasil sukses di Indonesia, Go-Jek tengah berencana untuk lanjut ekspansi di empat negara Asia Tenggara, yakni Filipina, Thailand, Vietnam, dan Singapura.
https://www.liputan6.com/bisnis/read/3599919/5-pemuda-terkaya-di-indonesia-ada-bos-bukalapak-dan-go-jekBagikan Berita Ini
0 Response to "5 Pemuda Terkaya di Indonesia, Ada Bos Bukalapak dan Go-Jek"
Post a Comment