Search

7 Hal yang Wajib Dipersiapkan Sebelum, Saat dan Setelah Gempa

Pastikan Anda atau keluarga menyimpan nomor penting, seperti kepolisian, ambulance, SAR, hingga contact center perusahaan asuransi Anda. Anda juga dipastikan menyiapkan daftar alamat kantor aparat terkait kebencanaan, seperti kantor desa, kecamatan, maupun PMI.

4. Pertahanan saat berada di dalam ruangan

Apabila Anda berada di dalam rumah, segera cari tempat berlindung seperti di bawah meja dengan memegang kaki meja. Jangan lupa lindungi kepala Anda, bisa menggunakan tas, bantal, bahkan tangan Anda.

Anda juga harus menjauhkan diri dari benda pecah belah, lemari, dan semua benda yang bisa menimpa Anda, seperti lemari, rak buku, dan jendela kaca. Waspada terhadap langit-langit rumah yang berisiko runtuh.

Let's block ads! (Why?)

https://www.liputan6.com/bisnis/read/3604827/7-hal-yang-wajib-dipersiapkan-sebelum-saat-dan-setelah-gempa

Bagikan Berita Ini

0 Response to "7 Hal yang Wajib Dipersiapkan Sebelum, Saat dan Setelah Gempa"

Post a Comment

Powered by Blogger.